13 Fakta Burung Gereja yang Unik

Fakta burung gereja

Burungnya.com – Anda pasti sudah tidak asing dengan burung gereja. Fakta burung gereja ternyata unik sekali. Burung gereja dikenal banyak orang sebagai burung yang tinggal di gereja. Padahal, burung dengan nama lain burung pingai ini bukan identik dengan gereja. Fakta unik burung gereja memang dulunya suka mendiami gedung-gedung gereja. Namun, bukan hanya gereja saja. Sebenarnya … Read more

Sudah Tawar Menawar Tak Jadi Dijual, Awas Burung Bisa Kena Sial

Mitos Jual Beli Burung (rupacahaya.blogspot.com)

Burungnya.com – Mitos burung kicau banyak beredar di telinga masyarakat. Salah satunya, burung bisa kena sial hingga mengalami kematian jika sudah tawar menawar tapi tak jadi dijual. Ini memang cuma mitos, tapi tidak sedikit yang mempercayainya. Jual beli burung kicau tidak melulu soal harga yang cocok antara kedua belah pihak. Namun, terkadang ada faktor lain … Read more

Kacer Gacor dengan Masako

Kacer gacor dengan Masako

Burungnya.com – Apakah benar Masako bisa bikin Kacer gacor? Tentu kami juga masih penasaran dengan video perawatan burung Kacer gacor dengan bumbu Masako. Awalnya kami melihat video Kacer gacor dari YouTube. Lalu kami tidak sengaja melihat ada thumbnail YouTube Kacer gacor dengan Masako. Kami langsung buka video tersebut, ternyata benar, Kacer dikasih Masako. Tapi apakah … Read more

Lovebird Macet Rp 10 Juta, Dirawat di Kamar Mandi Jadi Rp 150 Juta

Lovebird Macet Jadi Ngekek Setelah Dirawat di Kamar Mandi (youtube.com)

Burungnya.com – Jangan putus asa saat mendapatkan Lovebird macet. Sebab, Lovebird Macet bernama Bunga Surga yang dulu dibeli Rp 10 juta, sekarang ditawar Rp 150 juta. Ternyata sekarang Lovebird ini koncer dan ngekek panjang setelah dirawat di kamar mandi. Ya, Wahyu dan Yoga dari Thole SF Malang menceritakan sendiri bagaimana perawatan Lovebird Bunga Surga menjadi … Read more

Gara-gara Sandal Istri, Cucak Ijo Rp 850 Ribu Ditawar Rp 7 Juta

Sandal Istri dan Cucak Ijo Mujur (youtube.com)

Burungnya.com – Ada yang menarik dengan Cucak Ijo Rp 850 Ribu. Soalnya ini berkaitan dengan sandal istri. Oh iya, Cucak Ijo sudah masuk daftar burung dilindungi. Jadi, segera daftarkan burung Anda ke kantor BKSDA setempat secara gratis (tahun 2020). Nah, bicara tentang burung Cucak Ijo, ada yang unik dengan setingan burung tersebut. Pasalnya, di daerah … Read more