Bisnis Burung Paruh Bengkok, Omzet Mahasiswa UNS Mencapai Rp 72 Juta

Burung Paruh Bengkok (instagram.com-bagas.up)

Burungnya.com – Berawal dari kecintaannya terhadap burung, akhirnya mahasiswa Universitas Sebelas Maret, Surakarta (UNS) memutuskan untuk berbisnis burung Paruh Bengkok. Sejak kecil, pemuda bernama Bagas Utomo Putro ini memang suka dengan burung. Ternyata sampai duduk di tingkat pendidikan perkuliahan, kecintaan Bagas terhadap burung belum padam. Mahasiswa semester 8 Program Bimbingan dan Konseling ini justru mendirikan … Read more