5 Setingan Lovebird Gacor dengan Setetes Madu dan Mandi Malam

Setingan Lovebird Gacor dengan Setetes Madu dan Mandi Malam (youtube.com)

Burungnya.com – Kerja di rumah mungkin membosankan, tapi Anda bisa menyiasati hal tersebut dengan mencari setingan Lovebird gacor. Ya, daripada galau di rumah akibat virus Corona, lebih baik memberikan setingan bermanfaat pada burung Lovebird. Ada berbagai setingan Lovebird di Indonesia. Kalau di luar negeri mungkin tidak ada setingan atau perawatan hingga terapi. Di sana burung … Read more

6 Cara Merawat Lovebird Macet Bunyi Kembali Gacor

Cara Merawat Lovebird Macet Bunyi Kembali Gacor

Burungnya.com – Apakah ada cara merawat Lovebird macet bunyi agar kembali gacor? Semua ada caranya, termasuk perawatan Lovebird yang tidak mau bunyi. Anda bisa menggunakan teknik makanan suka-suka dan untulan mempesona. Ini adalah cara kami untuk mengembalikan performa Lovebird yang macet bunyi. Caranya mudah karena semua tergantung dari perawatan harian. Tidak perlu pakai obat-obatan tapi … Read more

12 Penyakit Lovebird Lengkap dengan Ciri-Ciri dan Penyembuhannya

Ciri Penyakit Lovebird

Burungnya.com – Bagaimana cara mengetahui Lovebird yang sedang sakit? Sebenarnya penyakit Lovebird mempunyai ciri-ciri khusus. Secara kasat mata, Anda dapat melihat apakah Lovebird Anda sedang sakit atau tidak. Namun, kemampuan seperti ini terkadang tidak dimiliki oleh semua orang, apalagi orang yang baru terjun ke dunia Lovebird atau membeli Lovebird. Kendati demikian, Anda tak perlu khawatir, … Read more

Setingan Lovebird Ngekek 15 Menit di Ruangan Gelap dan Sejuk

Setingan Burung Lovebird Biru Ngekek Panjang (kacer.co.id)

Burungnya.com – Lomba suara Lovebird identik dengan seberapa lama dia ngekek. Burung yang ngekeknya lama, bisa dipastikan burung tersebut berkualitas bagus dan bisa jadi juara. Sama seperti Lovebird Skyblue yang bisa ngekek sampai 15 menit dengan jeda 3 detik. Lovebird Skyblue dibeli saat usianya 2,5 bulan dan kurang terawat. Ketika mau dibeli Lovebird ini diam … Read more

Cara Merawat Lovebird Paling Sederhana dalam 30 Menit

Cara Merawat Lovebird Paling Sederhana (tokopedia.com)

Burungnya.com – Burung Lovebird cukup populer di kalangan masyarakat. Hal ini karena warna Lovebird yang indah dan suara ngekek yang unik. Bagi kicau mania pemula mungkin agak kesulitan merawat Lovebird karena belum pernah memelihara burung sebelumnya. Namun sebenarnya merawat burung Lovebird sangat mudah. Anda yang tipe orang sibuk atau pekerja, juga bisa memelihara Lovebird di … Read more