10 Penyebab Perkutut Tidak Mau Bunyi dan Cara Mengatasinya

Perkutut Tidak Mau Bunyi (99.co)

Burungnya.com – Mengapa burung Perkutut di rumah tidak mau bunyi? Banyak faktor dan penyebab burung Perkutut tidak mau bunyi atau macet bunyi. Mungkin Anda baru membeli burung Perkutut dari pasar burung atau dari seorang teman. Namun, setelah burung sampai di rumah dan dirawat lama, burung tidak kunjung bunyi sama sekali. Bagaimana solusinya? Perkutut tidak mau … Read more

Jenis Perkutut Langka Ini Menolak Dipelihara Lewat Mimpi

Burung Perkutut Songgo Ratu Jambul Unik (facebook.com)

Burungnya.com – Ada jenis Perkutut langka yang jambulnya warna biru. Perkutut dikenal sebagai burung yang dilingkupi hal-hal gaib. Biasanya, pemilik burung Perkutut tidak sembarangan. Bahkan, ada burung Perkutut yang memilih siapa pemiliknya. Dia datang sendiri ke rumah dan minta untuk dipelihara. Meski begitu, ada pula Perkutut yang tidak mau dipelihara oleh seseorang. Salah satu jenis … Read more

18 Makanan Burung Perkutut Agar Rajin Bunyi dan Cepat Gacor

Makanan Burung Perkutut (sylviaramos.blogspot.com)

Burungnya.com – Makanan burung Perkutut ternyata banyak sekali macamnya. Dari semua jenis makanan Perkutut, biasanya yang paling disukai ialah makanan dari biji-bijian. Oleh karena itu, Perkutut lebih sering diberi pakan berupa kacang hijau, ketan hitam, beras merah, gabah, milet, dan lain-lain. Pakan biji-bijian Perkutut lebih sering dicampur jadi satu agar mendapatkan gizi yang kompleks. Selain … Read more

15 Ciri Perkutut Jantan Berkualitas Gacor

Ciri Perkutut Jantan

Burungnya.com – Jika ditanya ciri Perkutut jantan seperti apa? Jawabannya tentu beragam. Namun, ada ciri untuk mengenali fisik Perkutut jantan. Kali ini pembahasan difokuskan pada Perkutut jantan saja ya. Soalnya, kebanyakan orang lebih suka dengan Perkutut jantan lantaran bisa manggung dan gacor. Berbeda dengan Perkutut betina, biasanya dibeli untuk penangkaran saja. Sementara Perkutut jantan bisa … Read more

21 Mitos Katuranggan Perkutut dari Jumlah Ekor dan Sisik Kaki

Katuranggan Perkutut Lokal Jumlah Ekor dan Sisik (maskurmambang.com)

Burungnya.com – Masih tentang burung katuranggan Perkutut dengan sejuta misteri. Perkutut Lokal memang menyimpan misteri gaib yang sulit dinalar. Dibandingkan dengan jenis burung lain, Perkutut merupakan burung yang selalu dikaitkan dengan hal-hal berbau mistis dan gaib. Namanya Perkutut Lokal alam selalu mempunyai katuranggan atau ciri mathi di bagian tubuhnya. Misalnya, ekornya berjumlah sekian, pasti dia … Read more