5 Obat Sakit Mata Kucing Murah dan Mahal

Obat Sakit Mata Kucing Murah dan Mahal

Burungnya.com – Kucing sakit mata, kira-kira dikasih obat apa? Obat sakit mata kucing cukup beragam. Harganya ada yang mahal, tapi ada juga yang murah. Jadi, tinggal Anda mau pilih yang mana. Saran kami konsultasikan dengan dokter biar dokter yang memilihkan obat sakit mata kucing pakai yang mana. Jika Anda cuma sekadar memberi obat sakit mata, … Read more

6 Harga Obat Mata Kucing Merah Berair Belekan

Harga Obat Sakit Mata

Burungnya.com – Musim dingin seperti ini kadang kucing bisa sakit mata. Obat mata kucing sangat banyak dijual di pasaran. Bahkan, sekarang sudah ada obat-obatan mata yang dijual di Tokopedia. Nah, nanti kami akan memberikan rekomendasi obat mata kucing lengkap dengan keterangan dan harganya. Tujuan kami ingin mempercepat penyembuhan mata kucing. Sebenarnya bisa penyakit mata ini … Read more

8 Obat Mata Kucing Belekan dan Berair

Obat Mata Kucing Belekan dan Berair

Burungnya.com – Kucing peliharaan tampak sedang sakit mata. Obat mata kucing yang sakit bisa diberikan agar matanya segera sembuh kembali. Namun, nama obatnya apa? Banyak cat lovers kebingungan saat mata kucing peliharaannya sakit. Terlebih mereka juga tidak mengetahui obat mata kucing itu apa namanya. Oleh karena itu, kami memberikan sedikit bantuan agar mata kucing Anda … Read more

Cara Mengobati Kucing Sakit Mata Secara Tradisional

Cara Mengobati Mata Kucing Sakit Secara Tradisional

Burungnya.com – Kucing yang suka main di luar rumah, mengapa sering sakit mata? Apakah ini karena faktor lingkungan atau memang karena penyakit bawaan dari indukan kucing? Kucing sakit mata bisa jadi karena faktor lingkungan. Sebab, kucing yang selalu dirawat bersih di rumah, biasanya jarang terkena penyakit mata. Kalau kucing dikeluarkan di luar rumah, mungkin kucing … Read more

17 Penyebab Kucing Sakit Mata Berair dan Cara Mengobati

Kucing Sakit Mata Merah Bengkak Berair (care4catsibiza.org)

Burungnya.com – Kucing yang sering keluar rumah, terkadang mengalami sakit mata sampai berair. Mungkin karena lingkungan yang kurang bersih atau kontak fisik dengan kucing lain yang sedang sakit mata. Penyakit mata pada kucing mudah sekali menular, apalagi ke sesama kucing. Manusia saja juga bisa tertular apabila ada temannya yang sedang sakit mata. Jadi penyebab mata … Read more