10 Cara Menjinakkan Lovebird Dewasa Tanpa Potong Bulu Sayap

Cara Menjinakkan Lovebird Dewasa Tanpa Potong Bulu Sayap (youtube.com)

Burungnya.com – Kali ini kita akan belajar cara menjinakkan Lovebird dewasa. Burung Lovebird yang sudah dewasa biasanya sulit dijinakkan. Hal ini wajar karena burung jarang berinteraksi dengan manusia. Berbeda dengan Lovebird anakan yang mudah dijinakkan kalau dirawat sejak kecil atau masa lolohan. Meski begitu, Anda dapat menjinakkan Lovebird dewasa tanpa melukai burung atau memotong bulu … Read more

2 Jasa Foto Hewan Peliharaan di Indonesia dan Tarif Harganya

Jasa Foto Hewan Peliharaan Murah

Burungnya.com – Banyak jasa foto hewan peliharaan di Indonesia. Momen bahagia dengan hewan peliharaan tidak akan tergantikan. Jadi sebisa mungkin selalu abadikan foto hewan peliharaan kalian. Jika tak punya peralatan fotografi, kalian bisa pakai kamera smartphone. Namun, untuk hasil yang lebih bagus, coba pakai jasa foto hewan peliharaan. Sekarang sudah banyak jasa foto seperti itu … Read more

Doping Kecap Bango Membuat Lovebird Ngekek Mangap

Lovebird gacor dengan kecap

Burungnya.com – Saat ini Lovebird ngekek panjang sudah terlalu mainstream. Coba sesekali ganti setingan ke Lovebird ngekek mangap. Gaya ngekek Lovebird ini tidak hanya menggerakkan ekor sambil mendongakkan kepala, tapi juga mangap-mangap atau membuka paruh. Beberapa Lovebird bisa ngekek mangap dengan doping tertentu. Kebetulan ada juga yang berbagi tutorial cara membuat Lovebird ngekek mangap. Caranya … Read more

8 Tips Kacer Ngobra Teler Buka Ekor

Kacer ngobra teler dan buka ekor

Burungnya.com – Bagi kicaumania, Kacer yang dapat ngobra dengan suara gacor sudah jadi impian. Gaya kicauyang indah ini tentu bisa memikat hati para juri saat Kacer mengikuti sebuah kompetisi. Namun, tidak semua Kacer bisa ngobra. Ada beberapa cara untuk melakukan ini untuk membuat Kacer ngobra. Burung kacer merupakan burung yang banyak dipelihara orang untuk didengarkan kicauannya.Jika … Read more

Hukum Islam Membunuh Jangkrik Untuk Pakan Burung dan Mitos saat Istri Hamil

Jangkrik (pecintabinatang.com)

Burungnya.com – Kali ini pembahasannya agak berat yaitu hukum Islam membunuh jangkrik. Kebanyakan kicau mania selalu memberikan jangkrik ke burung kicau dengan cara memotong kakinya. Hal ini bertujuan agar kaki jangkrik yang berbentuk seperti gergaji tidak menyakiti atau tersangkut pada tenggorokan burung. Namun, setelah itu masyarakat bertanya-tanya, bagaimana hukum membunuh jangkrik dalam pandangan Islam? Bahkan, … Read more