Racikan 15 Biji Makanan Lovebird Ternak agar Cepat Bertelur

Racikan Pakan Lovebird Ternak (youtube.com)

Burungnya.com – Semakin hari banyak kicau mania yang tertarik untuk beternak Lovebird. Alasannya, karena burung Lovebird sangat diminati masyarakat. Selain warna yang indah, kicauan ngekek Lovebird selalu memikat untuk diikutkan lomba. Bagi Anda yang ingin memulai bisnis ternak Lovebird, kami akan memberikan tips membuat makanan Lovebird ternak agar cepat bertelur. Harapannya Lovebird Anda bisa langsung … Read more

10 Cara Membuat Kenari Bahan Ngedur di Lapangan

Cara Membuat Kenari Bahan Tampil Ngedur di Lapangan (hartatani.blogspot.com)

Burungnya.com – Banyak kicau mania yang bertanya-tanya, tentang cara membuat Kenari tampil ngedur di lapangan atau di gantangan. Pertanyaan ini dilatarbelakangi karena burung Kenari sering ngetem di gantangan. Kira-kira apa solusi dan bagaimana cara mengatasi Kenari yang ngetem agar bisa ngedur di gantangan? Untuk menjawab pertanyaan ini Omez Canary langsung bertanya kepada pengorbit Kenari, yakni … Read more

Sejarah Lomba Burung Piala Raja di Yogyakarta

Piala Raja Lomba Burung di Yogyakarta (tangtungan.com)

Burungnya.com – Kicau mania di Indonesia tentunya sudah tidak asing dengan lomba burung Piala Raja. Ya, lomba ini bisa dibilang lomba burung terbesar, termegah, dan paling prestise di Indonesia. Tak mengherankan, pesertanya datang dari segala penjuru wilayah, bahkan mencapai ribuan. Lomba burung Piala Raja 2019 merupakan perayaan tahunan yang ke-20. Pesertanya dari tahun ke tahun … Read more

Cara Membuat Pakan Burung dari Tulang Ikan dan Cangkang Telur

Pakan Burung dari Tulang Ikan (pertanianku.com)

Burungnya.com – Tidak semua kicau mania memiliki finansial yang bagus. Oleh karena itu, dibutuhkan kreatifitas agar burung peliharaan mereka bisa tetap makan dan mau berkicau gacor. Salah satu caranya, kicau mania dapat membuat pakan burung bergizi dari tulang ikan dan cangkang telur. Sehingga biaya yang dikeluarkan untuk membeli pakan burung dapat lebih dihemat atau disalurkan … Read more

Bisnis Sapi Gagal, Ternak Murai Batu Jadi Sukses Rp 100 Juta Sebulan

Penangkar Murai Batu Sukses (trubus.id)

Burungnya.com – Sebagian orang mungkin beranggapan bahwa kesuksesan hanya milik segelintir orang. Namun, dengan usaha keras dan tekad yang kuat, sukses dapat diraih seperti kisah Mulyono dalam beternak Murai Batu. Dulu pria ini jualan sapi, tapi gagal dan beralih ternak burung Murai Batu, dan sekarang malah sukses. Meski begitu, pria 38 tahun asal Lampung ini … Read more