3 Jenis Gaya Bertarung Kenari Dilihat dari Bulunya

Gaya Bertarung Kenari (wallpaperflare.com)

Burungnya.com – Tidak hanya berkicau dan mengeluarkan suara indah, burung Kenari juga memiliki gaya tarung. Ya, Kenari juga punya gaya bertarung mirip dengan jenis burung lain, yakni Kacer ngobra, Anis Merah teler, Lovebird ngekek nyeklek, dan lain-lain. Namun, tentu setiap jenis burung mempunyai ciri khas masing-masing. Ini yang membuat main burung Kenari lebih seru. Pasalnya, … Read more

5 Manfaat Batu Bata Merah untuk Lovebird dan Efeknya

Manfaat Batu Bata Merah untuk Lovebird dan Efeknya (youtube.com)

Burungnya.com – Batu bata merah lebih sering digunakan untuk bahan bangunan pembuatan dinding rumah. Ternyata batu bata juga bisa dipakai untuk pakan extra fooding Lovebird. Apakah tidak masalah memberikan batu bata merah untuk makanan Lovebird? Tentu saja tidak masalah, justru batu bata ini bisa dijadikan pengganti tulang sotong yang penuh kalsium. Selain pengganti tulang sotong, … Read more

Selundupkan Cucak Ijo, 5 Pria Dipenjara 8 Bulan dan Denda Rp 50 Juta

Penangkapan Penyelundup Burung Cucak Ijo (pojokpitu.com)

Burungnya.com – Seperti yang kita tahu bersama, Cucak Ijo sudah masuk daftar burung dilindungi. Namun, masih ada saja orang-orang yang tidak mempedulikannya. Bahkan, ada 5 pria yang ketahuan menyelundupkan ratusan burung Cucak Ijo. Kejadian penyelundupan burung dilindungi ini terjadi pada tanggal 28 Desember 2019. Namun, kemarin majelis hakim Pengadilan Negeri (PN) Surabaya baru memutuskan kelima … Read more

2 Burung Lovebird Tolak Tawaran Rp 100 Juta dan Rp 120 Juta

Lovebird Tolak Tawaran Harga Rp 100 Juta (burungnews.com)

Burungnya.com – Dalam beberapa hari terakhir, kicau mania dihebohkan dengan nominal transfer burung Lovebird yang mencapai Rp 100 juta. Tidak hanya satu ekor burung saja, melainkan ada dua burung Lovebird yang akan dibeli dengan harga Rp 100 juta dan Rp 120 juta, tapi tidak jadi. Ya, entah mengapa nilai transfer Rp 100 juta masih belum … Read more

Warga Berlarian Lomba Burung Merpati Dibubarkan Polisi

Lomba Burung Merpati Dibubarkan Polisi (tribunnews.com)

Burungnya.com – Sudah ada himbauan untuk belajar dan kerja #dirumahaja, tapi masyarakat tidak menghiraukan. Mereka masih tetap menuruti hobi main burung Merpati di tengah merebaknya virus Corona. Alhasil, polisi di Madura langsung bergerak cepat membubarkan salah satu lomba burung Merpati di Pamekasan Madura. Ya, Polsek Tamberu, Kabupaten Pamekasan Madura baru-baru ini membubarkan dan menghentikan lomba … Read more