Perbandingan Setingan Tunggal dan Setingan Untulan Lovebird

Setingan Untulan Lovebird (shpock.com)

Burungnya.com – Dalam merawat Lovebird terdapat dua setingan utama, yaitu setingan tunggal dan setingan untulan atau koloni. Setingan tunggal sering disebut setingan single fighter karena cuma mengandalkan seekor Lovebird saja. Sementara, setingan untulan mengandalkan pasangan Lovebird. Jadi minimal ada dua ekor Lovebird dalam satu kandang. Lebih bagus mana, antara setingan tunggal dengan setingan koloni? Untuk … Read more

15 Penyebab dan Cara Mengobati Merpati Ngorok atau Serak

Merpati Serak atau Ngorok (youtube.com)

Burungnya.com – Sudah sebulan terakhir ini cuaca tidak menentu. Kadang pagi hari cerah, tapi sorenya hujan deras. Cuaca seperti ini dapat menyebabkan burung Merpati jatuh sakit dan suaranya menjadi serak, ngorok, seperti orang terkena penyakit asma. Tidak hanya faktor cuaca saja, ada berbagai faktor yang menyebabkan suara Merpati jadi ngorok, atau serak. Penyebabnya, sering terjadi … Read more

Terapi Bambu Setan agar Lovebird Jantan atau Betina Gacor

Terapi Bambu Setan untuk Lovebird Single Fighter (youtube.com)

Burungnya.com – Ternyata terapi bambu setan yang sempat viral di akhir tahun 2018 bisa diterapkan pada Lovebird jantan dan betina. Terapi ini menggunakan potongan bambu dengan ujung lubang kecil dan pintu masuk lubang yang besar. Beberapa kicau mania menyebut terapi ini terapi bambu setan, bambu gila, hingga bambu ajaib. Yang memperkenalkan terapi bambu Lovebird ini … Read more

7 Cara Merawat Lovebird Giras agar Cepat Jinak

Lovebird Giras Cepat Jinak (pinterest.com)

Burungnya.com – Burung Lovebird yang takut pada manusia atau pemiliknya sering kali disebut Lovebird giras. Burung seperti ini biasanya mempunyai rasa takut yang berlebihan terhadap semua orang yang mendekatinya. Hal tersebut kemungkinan dikarenakan trauma atau stres. Selain itu, burung Lovebird yang giras bisa juga karena belum jinak. Jika burung Lovebird Anda tidak trauma dan stres, … Read more

22 Penyebab, Cara Mengatasi, dan Terapi Cendet Mbagong

Cara Mengatasi Cendet Mbagong (jalaksuren.net)

Burungnya.com – Biasanya di musim hujan seperti sekarang, burung Cendet sering mengembangkan bulu atau mbagong. Kira-kira, apa yang menyebabkan Cendet berperilaku seperti itu? Apakah benar penyebab bulunya mengembang gara-gara udara yang dingin? Burung yang juga dinamakan Pentet ini memang selalu menarik perhatian. Terlebih burung ini memiliki sifat fighter yang selalu menjaga wilayah teritorialnya dari burung … Read more