6 Penyebab dan Cara Mencegah Suara Murai Batu Serak Setelah Mabung

Penyebab Murai Batu Setelah Mabung (antero.co)

Burungnya.com – Sebagian dari Anda pasti pernah mendapati suara Murai Batu menjadi serak pasca mabung. Ternyata hal ini umum terjadi, tetapi dapat dicegah agar suara burung Murai Batu tidak berubah menjadi serak. Apa saja yang harus dilakukan dan sebenarnya apa penyebabnya? Proses mabung yang sering disebut dengan ngurak atau moulting memang suatu proses alami burung. … Read more

5 Cara Menurunkan Birahi Lovebird dengan Rebusan Rambut Jagung

Air Rebusan Rambut Jagung untuk Menurunkan Birahi Lovebird (idntimes.com)

Burungnya.com – Pusing memikirkan cara menurunkan birahi Lovebird? Ternyata caranya cukup mudah, salah satunya dengan air rebusan rambut jagung. Selain itu, ada beberapa cara lain yang terbilang ampuh untuk menurunkan Lovebird birahi. Selama ini, penurunan birahi pada burung Lovebird dapat dilakukan dengan pemberian mentimun, kemangi, atau sering dimandikan. Ternyata masih ada cara lain, yakni dengan … Read more

Buku Identifikasi Burung Dilindungi dari 40 Ahli dan Peneliti KLHK

Buku Identifikasi Burung Dilindungi dari KLHK (menlhk.go.id)

Burungnya.com – Dalam beberapa tahun terakhir, pemerintah sedang gencar-gencarnya melestarikan burung di Indonesia. Burung dilindungi didata ulang dan pemerintah memberikan hukuman bagi masyarakat yang memperjualbelikan dan menyimpan burung dilindungi tanpa izin. Untuk memudahkan masyarakat dalam mengidentifikasi beberapa burung dilindungi, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) membuat buku panduan identifikasi Jenis Satwa Liar Dilindungi Aves Seri … Read more

Lomba 72 Burung dengan 72 Juri Pertama di Indonesia

72 Burung Dinilai 72 Juri Lomba Burung Oriq Jaya (youtube.com)

Burungnya.com – Inovasi lomba burung harus terus hadir guna memberikan pengalaman terbaik bagi peserta. Salah satu pembaruan dalam lomba burung yaitu 1 burung 1 juri dari Oriq Jaya. Bahkan, ketika full gantangan 72 burung, maka juri yang dihadirkan juga 72 orang. Umumnya, juri menilai beberapa burung sekaligus. Namun, di Oriq Jaya terutama kelas Paud atau … Read more

Burung Terbesar di Dunia Sulit Terbang karena Sayap 7 Meter

Burung Terbesar di Dunia Argentavis magnificens (redd.it)

Burungnya.com – Jika burung terbesar di dunia ini masih hidup sampai sekarang, mungkin kehidupan manusia akan terasa sangat mencekam. Bagaimana tidak, burung ini memiliki lebar sayap 7 meter dan berat 70 Kg. Bila disandingkan dengan pesawat, burung ini hampir sama dengan pesawat ringan Cessna 152. Coba Anda bayangkan, setiap hari Anda melihat burung tersebut melintas … Read more